Ngintip Singkatan CAPRES dan CAWAPRES Indonesia

id='div-gpt-ad-1418963110683-0' style='width:728px; height:90px;'>
U_News - 9 April 2014 sudah berlalu tandanya, partai sudah mendapatkan kursi untuk mengajukan calon
presidennya. Dalam koalisi ada 3 poros partai yang akan menjadi satu, PDIP Joko Wudodo, Gerinda Prabowo Subianto dan Golkar mengandeng Abu Rizal bakrie.

Siapa dengan siapa masih tanda tanya besar nantinya, saling rebut koalisi pasti akan terjadi dan itu terserah partai politik yang menentukanya.

Akronim atau singkatan nama sudah bermunculan untuk pencalonan nantinya, nah ini beberapa singkatan tersebut.

JOKOMU, Jokowi Widodo dengan Muhaimin Iskandar. Muhaimin adalah ketua umum PKB yang telah menaikan suara PKB dalam pemilihan Legeslatif kemarin.

 JKW-JK, Joko Widodo dengan Jusuf Kala. Duet ini masih menunggu kebijakan dari PDIP, akan tetapi salah satu survai memprediksi bahwa pasangan ini akan meraup suara banyak.

PRABOWO BERJASA,  Prabowo dan Hatta Rajasa. Saat ini PAN sedang dekat dengan Gerindra walaupun sebelumnya sedang dekat dengan PDIP. namun PAN lebih intens denga Gerindra

ROMAWI, Roma Irama dan Joko Widodo. Julukan ini di berikan Ahok beberapa waktu lalu saat mereka berdau sedang tampil berdua di panggung.

0 Response to "Ngintip Singkatan CAPRES dan CAWAPRES Indonesia"

Post a Comment

Artikel Populer

U News. Powered by Blogger.